Jumat, 10 Januari 2025 WIB

Komisi I DPRD Kepulauan Meranti Lakukan Kunjungan Kerja ke Kesbangpol Kota Pekanbaru

Administrator - Kamis, 14 Maret 2024 21:23 WIB
Komisi I DPRD Kepulauan Meranti Lakukan Kunjungan Kerja ke Kesbangpol Kota Pekanbaru
Potretnegerinews.com, Pekanbaru/Riau -Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), Kabupaten Kepulauan Meranti, lakukan Kunjungan Kerja (Kunker), ke Kesbangpol Kota Pekanbaru beberapa waktu lalu.

Dalam kunjungan kerja tersebut, Komisi I DPRD Meranti melakukan pembahasan terkait komparasi peran badan Kesbangpol dalam menghadapi pelaksanaan pemilihan Kepala Daerah tahun 2024.

Baca Juga:

Hasilnya pun sangat memuaskan dan dapat manambah perkembangan Kesbangpol Kabupaten Kepulauan Meranti, dalam menghadapi pilkada di Kabupaten Kepulauan Meranti nantinya.

Hal itu disampaikan salah satu anggota DPRD Kabupaten Kepulauan Meranti, Tengku Zulkenedi Yusuf kepada media, pihak Komisi I banyak mendapatkan terobosan dan langkah-langkah saat kunjungan kerja tersebut.

"Banyak sekali terobosan yang kita temukan di Kesbangpol Pekanbaru saat itu, jadi Kabupaten Kepulauan Meranti semakin matang dan siap dalam menghadapi pilkada dalam waktu dekat ini," ujarnya.

Lanjut yang biasa akrab di sapa Anggo mengatakan. "Hal ini akan kita lakukan pengembangan dan akan kita lakukan pembaruan agar Kesbangpol kita semakin mapan dan lebih baik lagi kedepannya," ucapnya.

"Banyak hal kekurangan yang kita temukan pada Kesbangpol kita, jadi kita akan terus melakukan perbaikan, untuk itu kita butuh dukungan dari segala pihak untuk perkembangan Kabupaten Kepulauan Meranti," tutup Anggota DPRD Meranti termuda tersebut. (red)

Editor: Sigalingging

SHARE:
Tags
Berita Terkait
Pj Wali Kota Pekanbaru Ingatkan ASN Tidak Nambah Libur Nataru

Pj Wali Kota Pekanbaru Ingatkan ASN Tidak Nambah Libur Nataru

Kembali Lakukan Razia dan Penggeledahan, Lapas Selatpanjang Tetap Zero HP dan Narkoba

Kembali Lakukan Razia dan Penggeledahan, Lapas Selatpanjang Tetap Zero HP dan Narkoba

Sehari Setelah Dilantik, Pj Wali Kota Pekanbaru, Roni Rakhmat Kumpulkan Kepala OPD

Sehari Setelah Dilantik, Pj Wali Kota Pekanbaru, Roni Rakhmat Kumpulkan Kepala OPD

Roni Rakhmat Resmi Dilantik Jadi Pj Wali Kota Pekanbaru Gantikan Risnandar Mahiwa

Roni Rakhmat Resmi Dilantik Jadi Pj Wali Kota Pekanbaru Gantikan Risnandar Mahiwa

Bertemakan "Dunia Kecil Penuh Warna", Kenduri Riau 2024 Siap Meriahkan Kota Pekanbaru

Bertemakan "Dunia Kecil Penuh Warna", Kenduri Riau 2024 Siap Meriahkan Kota Pekanbaru

Audiensi dengan Calon Wali Kota Pekanbaru Muflihun, Bangso Batak Sahabat Indonesia (BBSI) Berikan Dukungan Kepada Nomor Urut 1 Muflihun - Ade Hartati

Audiensi dengan Calon Wali Kota Pekanbaru Muflihun, Bangso Batak Sahabat Indonesia (BBSI) Berikan Dukungan Kepada Nomor Urut 1 Muflihun - Ade Hartati

Komentar
Berita Terbaru